PT Jasa Raharja NTT Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis di Pelabuhan ASDP Bolok

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 8 Mei 2025 - 12:30 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

Reporter : Him Mone Editor : Redaksi Dibaca 38 kali
facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kupang, ATN Dalam upaya menunjukkan komitmennya terhadap keselamatan dan pelayanan publik, PT Jasa Raharja NTT menggelar pelayanan kesehatan gratis di Pelabuhan ASDP Bolok, Kabupaten Kupang pada Rabu (07/05/2025).

Kegiatan ini merupakan program Mobile Unit Keselamatan Lalu Lintas (MUKL) dan merupakan hasil kerja sama dengan Bidokkes Polda NTT.

Ini bertujuan untuk memastikan bahwa setiap awak dan penumpang, khususnya yang menggunakan moda transportasi kapal ferry, berada dalam kondisi fisik prima sebelum melanjutkan perjalanan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kegiatan ini, Staf Administrasi Unit Keuangan, Akuntansi dan ESG, Raja Anugrah Putera Pratama, bersama Staf Bidang Pelayanan, Tri Kurniati Rohi, mendampingi para dokter dan petugas kesehatan dari Bidokkes Polda NTT.

Layanan yang diberikan selama kegiatan mencakup pemeriksaan tekanan darah, konsultasi kesehatan, serta pemberian obat-obatan bagi mereka yang membutuhkan. Tindakan preventif ini merupakan bagian dari upaya proaktif untuk meminimalisir risiko kecelakaan di laut.

Dengan memastikan bahwa para awak dan penumpang telah dalam kondisi sehat sebelum berlayar.

Baca Juga :  Besok! 35 Anggota DPRD Kabupaten Kupang Resmi Dilantik. Berikut Daftarnya

Sumber Berita : Humas Jasa Raharja

Berita Terkait

Edukasi Keselamatan di Kota Kupang: PPGD untuk Wajib Pajak dan Masyarakat 
MUKL Sambangi Oebobo, Warga Antusias Ikuti Pemeriksaan Kesehatan Gratis 
Peringati Sumpah Pemuda, Jasa Raharja Dorong Aksi Nyata Generasi Muda untuk Kemajuan Indonesia
Kades Sahraen Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa, Ancaman 20 Tahun Penjara!
Forum Lalu Lintas Kupang Satukan Langkah untuk Timor Raya yang Tertib 
Pemdes Manulai 1 Salurkan BLT Desa Bagi 31 Penerima. Ini Harapan Kades!
Dukung Keselamatan dan Keamanan di Industri Penerbangan, Jasa Raharja Terima Penghargaan pada HUT ke-55 INACA
Sinergi 5 Pilar FKLLAJ TTU: Dari Edukasi ke Aksi Nyata 

Berita Terkini, Eksklusif di WhatsApp AtlasNews.ID

+ Gabung

Tetap Terhubung Dengan Kami:
Laporkan Ikuti Kami Subscribe

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 19:56 WITA

Edukasi Keselamatan di Kota Kupang: PPGD untuk Wajib Pajak dan Masyarakat 

Sabtu, 1 November 2025 - 16:06 WITA

MUKL Sambangi Oebobo, Warga Antusias Ikuti Pemeriksaan Kesehatan Gratis 

Rabu, 29 Oktober 2025 - 20:54 WITA

Peringati Sumpah Pemuda, Jasa Raharja Dorong Aksi Nyata Generasi Muda untuk Kemajuan Indonesia

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 06:38 WITA

Kades Sahraen Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa, Ancaman 20 Tahun Penjara!

Jumat, 24 Oktober 2025 - 09:06 WITA

Forum Lalu Lintas Kupang Satukan Langkah untuk Timor Raya yang Tertib 

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:29 WITA

Dukung Keselamatan dan Keamanan di Industri Penerbangan, Jasa Raharja Terima Penghargaan pada HUT ke-55 INACA

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:23 WITA

Sinergi 5 Pilar FKLLAJ TTU: Dari Edukasi ke Aksi Nyata 

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:17 WITA

Jasa Raharja Konsisten Wujudkan Perlindungan Sosial, Salurkan Santunan Rp2,4 Triliun bagi Korban Kecelakaan

Berita Terbaru